Ibu pastinya ingin memberikan yang terbaik untuk si buah hati, apalagi jika berkaitan dengan kulit. Bayi memiliki kulit yang lembut dan sensitif, sehingga perlu perhatian khusus untuk memilih produk perawatan yang tepat. Di antara sekian banyak produk perawatan bayi, yang wajib ada di rumah adalah Organic Virgin Coconut Oil (VCO).
Manfaat Virgin Coconut Oil (VCO) untuk Perawatan Bayi dan ibu Hamil
27
May